Seberapa Penting Bahasa Pemrograman ?

Share This Post

Share on facebook
Share on linkedin
Share on twitter
Share on email

Hallo Sobat ITXpro minggu ini kita bakal share tentang bahasa pemrograman. Langsung aja kita ulik apa itu bahsa pemrograman apakah sejenis dengan bahasa Indonesia, bahasa Sunda atau bahasa Arab?

Bahasa pemrograman adalah kumpulan sintaks yang berfungsi untuk memerintahkan perangkat lunak pada komputer. Nama lainnya bisa kita sebut dengan bahasa komputer atau bahasa pemrograman komputer. Singkatnya, bahasa ini dipakai untuk membuat program komputer menggunakan aturan logika komputer. Sampai sini sudah paham ya apa itu bahsa pemrograman.

Nah Sobat ITXpro pertanyaannya penting gak sih belajar bahasa pemrograman?

Ternyata ada banyak hal nih yang bisa Sobat ITXpro lakukan dengan bahasa pemrograman. Mulai dari membangun website, membangun aplikasi, hingga mengolah data. Pokoknya, belajar bahasa pemrograman adalah salah satu cara terbaik buat meningkatkan skill kamu.

Secara umum beberapa fungsi utama bahasa pemrograman adalah:

  • Sebagai media komunikasi antara operator dengan mesin
  • Menjadi media yang mengoperasikan sebuah mesin
  • Sebagai media bagi programmer dalam mengembangkan sebuah aplikasi
  • Memberikan perintah kepada mesin dan komputer

Dan yang harus kamu ketahui ada banyak lho jenis-jenis dari bahasa Pemrograman dan Contoh Bahasa Pemrograman

1. Python
2. Java
3. JavaScript
4. C#
5. PHP
6. C7. R
8. Objective-C  
9. Swift
10. Matlab
11. TypeScript
12. VBA
13. Ruby
14. Scala
15. Script  

Kali ini kita bakal share 3 bahasa pemrograman secara ringkas, apa saja? Mari kita lihat

Python

Python banyak digunakan oleh perusahaan besar dalam pengembangannya seperti NASAInstragamGoogleYahooReddit, dan juga situs streaming video populer YouTube. Jika dikategorikan dalam tingkatan bahasa komputer, Pyhton tergolong ke dalam bahasa pemrograman tingkat tinggi. Sama seperti Java, Phyton bisa digunakan untuk membangun aplikasi dari website dan mobile.

Java

Tidak hanya berfungsi untuk membuat aplikasi desktop, Java juga digunakan untuk membuat aplikasi mobile. Kekuatan open source membuat Java mudah berkembang dan dikenal oleh banyak pengembang. Oleh karena itu Java adalah salah satu bahasa pemrograman yang wajib dikuasai.

Hingga saat ini Java menjadi bahasa pemrograman yang hampir setiap pengembang mengetahui atau bahkan pernah menggunakannya. Selain digunakan untuk membangun website, Java banyak dimanfaatkan untuk membuat aplikasi desktop maupun mobile.

Java Script

saat ini banyak website yang menggunakan Javascript pada kode program di dalamnya. Tidak mengherankan, karena Javascript pada awalnya memang dikembangkan dengan tujuan untuk membuat website. Kelebihan Javascript seperti tidak membutuhkan resource memory besar (ringan dan kecil), dinamis, dan mudah untuk dikembangkan. Sedangkan kekurangannya adalah script yang digunakan pada Javascript tidak terenkripsi, bukan untuk pengembangan aplikasi stand alone, dan memiliki keterbatasan objek.

Subscribe To Our Newsletter

Get updates and learn from the best

More To Explore

Do You Want To Boost Your Business?

drop us a line and keep in touch